Jumat, 26 April 2013

TOT PPKBD Kalbar dibuka Kaper dan ditutup Kabid

Setelah dibuka oleh Kepala Perwakilan BKKBN Prov. Kalbar pada senin (22/4) kemarin, selanjutnya  ditutup secara resmi oleh Kabid Latbang yang mewakili Kaper BKKBN Kalbar. Kegiatan TOT ini diberikan kepada tenaga pelatih PPKBD yang akan segera melatih danmembentuk serta merefitalisasi PPKBD di Kabupaten dan Kota di wilayah kalimantan barat. Diharapkan tim TOT yang terdiri dari SKPDKB, Pemda dan PKK ini dapat menumbuhkan dan mengaktifkan kembali 1200 kelompok PPKBD di Kalimantan Barat.

Materi yang disampaikan khusus tentang pencatatan dan pelaporan di tingkat desa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimasih telah memberikan komentar