Pontianak (13-2-2013) Untuk mengkritisi masalah kependudukan dan mencari solusi pemecahan masalah kependudukan di Kalimantan Barat, Perwakilan BKKBN Provinsi Kalimantan Barat menggandeng Ikatan Peminat dan Ahli Demografi Indonesia (IPADI) Kalbar. Untuk mencari solusi sekaligus membentuk kepengurusan IPADI Kalimantan Barat hari ini Rabu (13/2/2013) diselenggarakan Kerjasama dengan mitra kerja IPADI provinsi Kalimantan Barat di Hotel Mahkota Pontianak. Kepala Perwakilan BKKBN Prov.Kalbar Ir.Dwi Listyawardani M.Sc DipCom dalam pengarahannya mengatakan, IPADI merupakan mitra BKKBN sejak dulu, dan telah memberikan kontribusi positif dalam pemecahan masalah kependudukan di daerah ini. (by Adi)
ket : Kepala Perwakilan BKKBN Kalbar Ir.Dwi Listyawardani
menyampaikan pengarahan.
Ket : Suasana diskusi bersama mitra kerja IPADI diikuti para peminat
dan ahli demografi dari berbagai disiplindan profesi berbeda.
dan ahli demografi dari berbagai disiplindan profesi berbeda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terimasih telah memberikan komentar